1. HOME
  2. Kesehatan Wanita
  3. Tentang Menstruasi
  4. PMS (Premenstrual Syndrome)

PMS (Premenstrual Syndrome)

PMS (Premenstrual Syndrome) PMS (Premenstrual Syndrome)

Gejala-gejala tidak nyaman berikut terjadi 1-2 minggu sebelum haid dimulai—seperti mudah marah, sakit di perut, mudah ngantuk, dan sakit kepala—yang akan hilang ketika darah haid mulai keluar, yang umum disebut sebagai PMS (premenstrual syndrome). Banyak perempuan yang mengalami PMS, yang disebabkan oleh perubahan hormon setelah ovulasi.

Di bawah ini adalah jawaban dari beberapa orang tentang PMS:

Berapa banyak orang yang menderita PMS?

Berapa banyak orang yang menderita PMS?

Tahukah kamu apa PMS itu?

  • Ya   41,2%
  • Pernah dengar, tapi tidak tahu banyak   29,8%
  • Tidak   29,0%

Apakah kamu merasa tdak nyaman sebelum mulai haid?

  • Selalu   41,2%
  • Kadang-kadang   51,9%
  • Tidak pernah   8,0%

Gejala PMS yang menunjukkan perbedaan jelas antara kelompok usia

Sakit kepala, Nyeri punggung, Nafsu makan meningkat, Badan membengkak, Payudara membengkak, Gejala alergi, Mudah marah, Lebih agresif, Ingin sendirian

Inilah gejala-gejala PMS yang semua perempuan mengalami!

5 gejala PMS teratas

  1. Mudah marah
  2. Nyeri perut/perut bagian bawah
  3. Sakit kepala
  4. Ngantuk
  5. Payudara nyeri/membengkak

Gejala fisik

Nyeri perut / Nyeri perut bawah / Sakit perut / Perut bawah membengkak / nyeri punggung bawah / Pinggul merasa berat / nyeri di pinggul hingga punggung / nyeri bahu / payudara nyeri dan bengkak / sakit kepala / kepala pengap / mual / menggigil / demam mendadak / palpitasi / pusing / anemia / pingsan / gejala seperti demam / merasa tercekik / demam terus menerus / kulit kasar / jerawat / panas di selangkangan / kulit kepala berminyak / ketombe / sakit berdenyut-denyut di belakang mata / mata membengkak / gusi membengkak / sariawan / bibir pecah-pecah / dermatitis atopik / gatal / lesu / lelah /badan membengkak / berat badan bertambah / menggemuk / pinggang melebar / nafsu makan meningkat atau menurun / ingin makanan manis / lebih sensitif terhadap alkohol / pencernaan terganggu / sembelit / diare / nyeri pencernaan / nyeri ketika buang air kecil / lebih sering buang air kecil / wasir / gas keluar / air seni bau / bau badan / gatal di vagina / pendarahan di vagina / lebih banyak darah haid yang keluar

Gejala mental

Cepat marah / mental labil / mudah depresi /apatis / sulit konsentrasi / sulit mengerjakan pekerjaan dengan teliti / sering melamun / sulit bangun di pagi hari / mengantuk / sulit tidur

You might be interested in the articles related to following keywords:

RECOMMEND

KALENDER

Bagi kamu yang ingin selalu bersinar sepanjang waktu , yuk ketahui siklus serta jadwal menstruasimu untuk bisa tetap nyaman menjalani hari!

CAMPAIGN